Assalamualaikum Wr. Wb.
Download Aplikasi Text Editor Terbaru

Download Aplikasi Text Editor Terbaru | Bagi teman teman yang suka membaca Tutorial di blog ini pasti sering membaca "...Copy script di bawah ke text editor" nah, kali ini saya akan berbagi software gratis yang biasa saya dan jutaan programmer lainnya gunakan untuk menulis script.

Oke langsung saja kita mulai.

1. Notepad++

Download Aplikasi Text Editor Terbaru

Aplikasi ini adalah sebuah text editor yang cocok digunakan untuk menulis banyak bahasa pemrograman seperti, HTML, CSS, PHP dan lain lain. Tampilannya cukup sederhana dan mudah di gunakan untuk pemula.


2. Brackets

Download Aplikasi Text Editor Terbaru

Hampir sama dengan notepad++, aplikasi ini mempunyai antar muka pengguna yang cukup menarik, selain itu juga sangat mudah di gunakan untuk menulis Bahasa Pemrograman.


3. Atom

Download Aplikasi Text Editor Terbaru

Yang terakhir ada Atom, aplikasi ini mirip dengan Brackets, tetapi mempunyai antar muka pengguna yang lebih futuristik dan menarik, selain itu aplikasi ini mempunyai fitur Smart Autocompletion yang mempermudah ketika kita salah menulis bahasa pemrograman.


Nah, itulah beberapa software editing gratis yang bisa teman teman gunakan untuk coding dirumah atau mempraktikkan tutorial dari blog kami.


Semoga bermanfaat, jangan lupa follow dan subscribe blog kami, follow semua Social Media Facebook dan Twitter.

Terima Kasih.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

Posting Komentar

  1. Wah gan, kebetulan yang sedang Saya cari Codelobster
    Mungkin next time bisa tolong lebih dilengkapin lagi gan

    BalasHapus
    Balasan
    1. Okee siap sist, insya allah di update lagi nanti :D

      Hapus

Pengunjung yang baik selalu meninggalkan komentar
Silahkan berikan komentar/kritik/saran tentang artikel ini untuk kemajuan blog ini
Mohon untuk tidak berkomentar berbau SARA, Pornografi dan Kata-kata kasar agar tidak terjadi kesalah pahaman disini...

Terima Kasih

 
Top