Assalamualaikum Wr. Wb.
Cara Membuat Effect Background Transparan dengan CSS | Pada malam hari ini admin akan membagikan cara membuat effect background transparan dengan menggunakan CSS (Cascading Style Sheet), cara ini tidak hanya bisa digunakan untuk background saja, tapi bisa juga di gunakan untuk gambar, table, dan lain lain.
Langkah pertama, buatlah file CSSnya :
<style title="transparan1" type="text/css">
.transparan1{background:#333333;opacity:0.7;-moz-opacity:0.7;-khtml-opacity: 0.7;filter:alpha(opacity=70);}
</style>
Pada teks yang berwarna merah bisa anda ganti sesuai keinginan anda, untuk teks berwarna biru adalah tingkat transparannya, yang berwarna hijau adalah warna backgroundnya, anda bisa mengganti warna tersebut sesuai keinginan anda, untuk peletakannya bisa lihat seperti gambar di bawah
Jika sudah, silahkan preview di Browser, bisa di Firefox atau Chromium.
Nah, tadi itu adalah cara mudah untuk membuat effect transparan menggunakan CSS, jika ada kesulitan silahkan komentar di bawah atau kirimkan ke fanspage kami, bisa juga mention ke twitter kami :D
Semoga Bermanfaat
Wassalamualaikum Wr. Wb.
efeknya bagus. lebih bagus jika diterapkan. thanks artikelnya (y)
BalasHapushttp://mas-linggar.blogspot.com :v
oke gan sama-sama :v
Hapus